Selamat Datang di Lubes.id
IDENTIFIKASI BOTOL PELUMAS PERTAMINA
Botol silver dan merah Pertamina desain ulir : terdapat 8 digit nomor batch dibagian tutup botol dan leher botol, dengan posisi yang lurus, tegak, dan sejajar
Botol merah Pertamina desain security : terdapat 8 digit nomor batch dibagian leher botol, dengan posisi yang lurus dan tegak
Dibagian depan stiker botol atau dibagian top drum dibawah gambar QR Code terdapat kombinasi 9 atau 10 kode unik yang terdiri dari angka dan huruf (baik huruf kapital maupun huruf kecil)
Terdapat tulisan “ORIGINAL” dengan karakter titik yang halus, dan dapat dibaca pada kemiringan 45º +/- 5º
Terdapat tulisan “ORIGINAL” dengan karakter titik yang halus, dan dapat dibaca pada kemiringan 45º +/- 5º
Saat alumunium foil dibuka, tampak warna botol bagian dalam berbeda dengan warna botol bagian luar
Saat alumunium foil dibuka, tampak warna botol bagian dalam berbeda dengan warna botol bagian luar
IDENTIFIKASI CAP SEAL & INCAP DRUM PERTAMINA
Contoh tampak luar Capseal 2”
Contoh tampak dalam Capseal 2”
Contoh tampak luar Capseal 3/4”
Contoh tampak dalam Capseal 3/4”
Contoh Incap 2”
Contoh Incap 3/4”